Wednesday, February 09, 2011

Memasang Relay HeadLamp Mobil

Update 15 Februari 2012 ( file sudah tersedia di sini )
==================

Sebelum memasang relay atau menambah rangkaian relay pada Head Lamp ada baiknya kita mengetahui fungsi dari Komponen tersebut.
Relay adalah komponen yang berfungsi sebagai switch ( pada rangkaian elektronik sering digantikan dengan Transistor ).
Berfungsi juga sebagai pengaman switch manual. Tipe relay ada tiga macam : normaly open, normaly clossed dan kombinasi.





Berikut gambar diagram relay :


CARA KERJA :

Saat SW1 ditekan , tegangan dari BATTERY mengalir menuju kumparan > menjadikan kumparan terjadi kemagnetan. Contack Point pada sisi atas akan tertarik, sehingga antara kedua terminal terhubung dan tegangan utamapun akan mengalir ( cukup simpel bukan ?).

Rangkaian Head Lamp standar pada mobil .......
Lebih lanjut , silakan download link di bawah
Memasang Relay Tambahan.
atau ini ( 4shared ).

Selamat mencoba.
Kritik dan saran sangat saya butuhkan.
Tinggalkan pesan atau sms ke 021-33857509

PENTING !!!!
Segala akibat dari praktek ini adalah tanggung jawab sendiri.



0 comments

Post a Comment